Cara Mengatasi Masalah The Connection Was Reset Saat Browsing

The Connection Was Reset


Masalah The Connection Was Reset memang sangat mengganggu kenyamanan dalam melakukan browsing diinternet,biasanya muncul saat kita akan memasuki website, padahal saat di pencarian google lancar-lancar saja dan tidak  ada masalah dengan jaringan..
pasti kamu juga kesal dengan munculnya The Connection Was Reset , sama halnya dengan saya.

Ada 2 cara untuk menyelesaikan Masalah The Connection Was Reset  silahkan ikuti cara-cara dibawah ini

1.Mengaktifkan Network DNS yang ada pada browser Mozilla Firefox

 

  • Ketik about:config pada adress bar Mozilla
about:config
  • Selanjutnya akan ada peringatan  untuk melewati sesi berikutnya, klik saja I'll be careful, I'm Promise Pada bagian filter ketik ipv
I'll be careful, I'm Promise
 
  • Klik dua kali pada Network.dns.disableIPv6 untuk menjadikannya true
 
 Network.dns.disableIPv6

 2.Menginstal Add ons Anonymox 

Apabila cara pertama tidak berhasil silahkan coba cara yang kedua dibawah ini

  • pada mozilla firefox tekan ctrl+shift+A
anonymox
  • kemudian pada kolom pencarian ketikkan "anonymux"
  • kemudian download, instal 
  • setelah selesai Restart Mozilla Firefox

 


 
 
Top